Sedikit yang tahu tentang sejarah di balik keberadaan Kowloon Walled City Park, sebuah taman kota yang sebelumnya merupakan bangunan terpadat dan terkumuh di dunia. Kenapa demikian?
Sedikit yang tahu tentang sejarah di balik keberadaan Kowloon Walled City Park, sebuah taman kota yang sebelumnya merupakan bangunan terpadat dan terkumuh di dunia. Kenapa demikian? Coba Anda bayangkan dengan luas area seluas 2600 m2, harus menampung penduduk sebanyak 3500 jiwa.

Untuk itu pada tahun 1974, sekitar 3000 anggota polisi gabungan dari polisi Inggris dan China bersatu dan membersihkan kawasan ini.

Taman kota ini menjadi salah satu tempat wisata yang pasti dikunjungi oleh para wisatawan. Selain khas dengan kebudayaan China, tempat ini pun memiliki banyak cerita yang mengundang para wisatawan untuk tahu akan kisah bersejarah tempat ini.